Tag: Jasa Berdikari Logistics
-
Dari Penjaga Rental VCD hingga Operations Manager
Bu Wiwit yang memulai perjalanannya sebagai penjaga rental VCD dan kini sukses menjadi Operations Manager di Jasa Berdikari Logistics.
-
JBL Sambangi Indonesia Bisa Membaca
JBL menyambangi sekolah calistung gratis ini untuk menyerahkan secara simbolis partisipasinya dalam program Patungan SPP.
-
Founder & Program Director Sisi Baik Project Stephanie Edelweis (kiri) menerima kunjungan staf Jasa Berdikari Logistics (JBL) di Depok, Jawa Barat, Juni 2024.
JBL Resmi Jadi Mitra Kebaikan Sisi Baik Project
JBL mendukung Sisi Baik Project menciptakan peluang bagi generasi muda dengan Patungan SPP melalui pembuatan kaos Nunggak SPP Collaboration Edition.